Pertanyaan
Dear Mr. Senopati, terimakasih atas jawabannya. Anak saya lumayan mengerti penjelasan Bapak. Berikut saya e-mailkan foto-foto lanjutannya.
Pada soal no. 5 hasil try out di sekolah nya, anak saya menjawab b, Pertanyaan saya apakah benar? dan bagaimana penjelasannya?
Soal berikut yang membuat anak saya ragu adalah soal no. 8 Mengenai tekanan hidrostatis.
Demikian dulu saya kirimkan 2 nomor untuk di bahas. Terimakasih atas waktunya
Best regards
Arif
Jawaban
Dear Pak Arif, terimakasih atas jawabannya, langsung kami coba bahas muali dari soal no. 5. Jenis Soal ini adalah penerapan hukum Newton. Soal ini sering keluar didalam UN.
Soal no. 8
Tekanan yang sering keluar di dalam UN salah satunya adalah Tekanan Hidrostatis ini.
Dengan :
P = tekanan hidrostatik (Pa)
ρ = massa jenis cairan (kg/m3)
g = percepatan gravitasi (m/s2)
h = kedalaman (m)
Tekanan lainnya adalah
TEKANAN PADA ZAT PADAT
Besarnya tekanan pada zat padat merupakan perbandingan antara gaya yang bekerja dengan luas bidang tekan.
Semakin besar gaya yang bekerja maka semakin besar tekanan yang dihasilkan.
Tetapi semakin besar luas bidang tekan maka semakin kecil tekanan yang dihasilkan gaya tersebut. Jadi, besarnya tekanan pada zat padat berbanding lurus dengan gaya yang bekerja dan berbanding terbalik terhadap luas bidang tekan.
Satuan Tekanan dalam SI adalah adalah N/m2. Satuan ini juga disebut pascal (Pa) dimana 1 Pa=1N/m2
Dengan Keterangan:
P = tekanan (N/m2) atau Pa
F = gaya tekan (F)
A = luas bidang tekan (m2)
Rumus Tekanan yang berlalu pada Tekanan Hidrolik
Keterangan:
F1 = gaya pada penghisap pertama (N)
F2 = gaya pada penghisap kedua (N)
A1 = luas penampang pengisap pertama (m2)
A2 = luas penampang pengisap kedua (m2)
Maka untuk menjawab soal no. 8 yaitu tekanan hidrostatis adalah sebagai dengan mengalikannya atau menggunakan rumus :
Dear Mr. Senopati, terimakasih atas jawabannya. Anak saya lumayan mengerti penjelasan Bapak. Berikut saya e-mailkan foto-foto lanjutannya.
Pada soal no. 5 hasil try out di sekolah nya, anak saya menjawab b, Pertanyaan saya apakah benar? dan bagaimana penjelasannya?
Soal berikut yang membuat anak saya ragu adalah soal no. 8 Mengenai tekanan hidrostatis.
Demikian dulu saya kirimkan 2 nomor untuk di bahas. Terimakasih atas waktunya
Best regards
Arif
Jawaban
Dear Pak Arif, terimakasih atas jawabannya, langsung kami coba bahas muali dari soal no. 5. Jenis Soal ini adalah penerapan hukum Newton. Soal ini sering keluar didalam UN.
Jangan lupa aplikasi rumus dari hukum newton ke-2. dari sana kita tinggal mencari resultan gaya (F) yang jika ke kiri dia negatif dan e kanan dia positif. Dengan demikian jawaban anak Bapak adalah benar.
Soal no. 8
Tekanan yang sering keluar di dalam UN salah satunya adalah Tekanan Hidrostatis ini.
P = ρ . g . h
Dengan :
P = tekanan hidrostatik (Pa)
ρ = massa jenis cairan (kg/m3)
g = percepatan gravitasi (m/s2)
h = kedalaman (m)
Tekanan lainnya adalah
TEKANAN PADA ZAT PADAT
Besarnya tekanan pada zat padat merupakan perbandingan antara gaya yang bekerja dengan luas bidang tekan.
Semakin besar gaya yang bekerja maka semakin besar tekanan yang dihasilkan.
Tetapi semakin besar luas bidang tekan maka semakin kecil tekanan yang dihasilkan gaya tersebut. Jadi, besarnya tekanan pada zat padat berbanding lurus dengan gaya yang bekerja dan berbanding terbalik terhadap luas bidang tekan.
Satuan Tekanan dalam SI adalah adalah N/m2. Satuan ini juga disebut pascal (Pa) dimana 1 Pa=1N/m2
Dengan Keterangan:
P = tekanan (N/m2) atau Pa
F = gaya tekan (F)
A = luas bidang tekan (m2)
Rumus Tekanan yang berlalu pada Tekanan Hidrolik
Keterangan:
F1 = gaya pada penghisap pertama (N)
F2 = gaya pada penghisap kedua (N)
A1 = luas penampang pengisap pertama (m2)
A2 = luas penampang pengisap kedua (m2)
Gambar Tekanan Hidroiktu |
Maka untuk menjawab soal no. 8 yaitu tekanan hidrostatis adalah sebagai dengan mengalikannya atau menggunakan rumus :
P = ρ . g . h
Ingat selalu untuk
1. menyamakan satuannya !!
2. Volume pada tekanan ini adalah volume dari jarak benda / ikan ke permukaan
ρ = 1000 Kg/ m^3
g = 10 N/Kg
h = 50 cm = 0,5 m
P = ρ . g . h = 5000 N/m^2
Dengan demikian jawaban anak Anda adalah benar. Jangan sungkan-sungkan untuk mengurumkan foto kepada Kami Pak, tim Kami siap membantu.
Untuk Latihan UN secxara mandiri, kami menyediakan sarana Try Out Online
Klik Tulisan di bawah ini untuk lebih mengetahui caranya :
Jangan lupa untuk menambahkan tulisan SUMBER = SENOPATI CENTER
pada kolom pesan tambahan di menu Beli untuk mendapatkan
cash back dan fasilitas lainnya dari Manajemen SEC.
pada kolom pesan tambahan di menu Beli untuk mendapatkan
cash back dan fasilitas lainnya dari Manajemen SEC.
Hotline
Call / WA = 081268452685
Line id = senopati center
0 Komentar untuk "Bedah UN IPA 2"